Banyak pertanyaan di dunia maya tentang flash seputar cara membuat tombol exit pada flash yang ketika ditekan , ia akan langsung keluar dari windows aplikasinya,dan saya akan membagikan tahap-tahap dalam membuat form aplikasi tombol exit pada flash
simaklah urutan pembuatan tombol exit pada flash di bawah ini =
PEMBUATAN TOMBOL EXIT =
1. di stage pada frame 1,anda buatlah sebuah tombol,dengan cara buat sebuah lingkaran,klik kanan dan convert to symbol,pilih button(biarkan registrasinya berada di tengah),lalu klik ok,maka secara otomatis akan ada di library(dalam hal ini saya menggunakan flash 8)
2.klik file>>publish settings>>centang pada bagian windows projector,klik ok
3.klik pada tombol di stage,klik kanan>>actions
4.isikan kode berikut
on (release) {
fscommand ("quit",true);
}
5.lalu coba klik file>>publish preview>>projector
NB = UNTUK MENJALANKAN TOMBOL EXIT ANDA HARUS MENYIMPAN FILE FLA ANDA KE DALAM BENTUK EXECUTEABLE
PEMBUATAN TOMBOL EXIT DISERTAI FAREWELL
pada tahap yang satu ini saya akan membuat ilustrasi seperti = pada saat tombol ditekan , muncul kata "terima kasih",lalu windows langsung menutup
1.Langkah yang sama anda lakukan seperti nomor 1 dan 2 di atas
2.buatlah keyframe pada frame 2 dan frame 12 yang berisi kata "terima kasih"
3.klik kanan pada tombol di keyframe 1 ,klik actions,isikan kode berikut
on (release) {
gotoAndPlay(2);
}
4.klik pada keyframe 1(bukan pada tombol atau stage),klik action,lalu isikan kode
stop();
5.pada keyframe 2,tulisan (terima kasih) , klik kanan >> convert to symbol >>button
6.klik kanan pada tulisan tersebut,pilih actions,isi kan kode berikut
{
gotoAndPlay(12);
}
7.klik keyframe pada 12,klik action,isikan kode berikut =
{fscommand("quit",true);
}
8.buatlah kembali tulisan terima kasih sama persis seperti pada keyframe 2,tetapi tulisan asli,bukan tombol,nah untuk melihatnya,silahkan klik file>>publish preview>>projector
ini sangat berguna sekali..lagi ukk ne mas bro
BalasHapus